Migrain & Vertigo apakah bisa diatasi dengan pijat getar saraf?
Tentu saja, ada beberapa simpul saraf yang perlu kita "bongkar" apabila menderita penyakit tersebut.
Pertama, daerah seputar kening dan saraf mata yang berada di alis, perlu di urut menggunakan 3 jari tengah ke arah luar sampai di atas telinga sehingga mata menjadi berbinar-binar dan pikiran menjadi rileks.
kedua, otot tulang pipi di bawah kantung mata, diurut menggunakan jari telunjuk kearah luar mendekati telinga.
berikutnya, area leher dan tengkuk diurut ke arah bawah menggunakan empat jari sampai ke pundak.
Cengkeram Otot besar yang berada di atas pundak dan pilin agak keras sampai beberapa kali.
Terakhir, lakukan duduk perkasa: duduk simpuh dimana jari-jari kaki ditekuk semua (jinjit), lalu tarik napas maksimal dan tahan. Masih tahan napas, lakukan gerakan sujud sambil tangan memegang pergelangan kaki dan kepala didongakkan ke atas. Tahan hingga napas merasa tidak kuat lalu bangun perlahan dan hembuskan napas secara perlahan melalui hidung.
Lakukan 3 sampai 5 kali sujud.
Oleh :
M. Maulia Mansuri
Terapist Pijat Getar Saraf & Senam Ergonomik
Masyarakat Sehat Tanpa Obat (MASSETO)
MASSETO: Masyarakat Sehat Tanpa Obat (Cabang semarang) Metode Pijat Getar Syaraf dan Senam Ergonomik
Pijat Getar Saraf. Solusi pengobatan praktis tanpa resiko, tanpa efek samping, murah-meriah, barokah. Alamat: Jl. Dr. Ismangil I RT.03 / RW IV No.11 Bongsari Semarang (Masuk Lewat depan POM Bensin Jalan Pamularsih Raya Semarang) HP : 08986016991 Metode Pijat Getar Syaraf dan Senam Ergonomik
Pusing sebelah yang menjengkelkan!
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar